Jawaban:
1. Proporsi
2. Keseimbanga
3. Kesatuan
4. Komposisi:
Penjelasan:
1. Proporsi: adanya perbandingan ideal dari bagian-bagian pada obyek gambar dengan obyek gambar secara keseluruhan untuk menghasilkan hasil gambar yang rasional. Contoh penerapan proporsi yang salah adalah menggambar telinga manusia dengan ukuran sangat besar hingga sebesar kepala.
2. Keseimbangan: adanya keselarasan antara bidang gambar, obyek pada bidang gambar, dan hasil gambar secara keseluruhan. Keseimbangan yang pada suatu karya seni akan meningkatkan keindahan dari karya snei tersebut. Keseimbangan bisa didapatkan dengan penggunaan skala dan pemberian kesan sudut pandang.
3. Kesatuan: adanya keselarasan dalam pengaturan objek gambar pada bidang gambar untuk menghasilkan kesan ruang dan kedalaman pada hasil gambar. Kesatuan yang baik pada suatu hasil gambar akan membuat objek-objek gambar saling mendukung.
4. Komposisi: adanya penyusunan objek gambar pada bidang gambar untuk menghasilkan hasil gambar yang menarik. Komposisi sendiri bisa dibagi menjadi:
1. Simetris: jenis kompoisisi yang menyusun bentuk dan ukuran dari objek gambar pada bidang gambar di bagian kiri seimbang dengan objek gambar pada bidang gambar bagian kanan.
2. Asimetris: jenis komposisi yang menyusun ukuran dan bentuk dari objek gambar di bagian kiri yang berbeda dengan objek gambar di bagian kanan bidang gambar.
3. Sentral: jenis komposisi yang menyusun objek-objek pada bidang gambar di tengah bidang gambar.
[answer.2.content]